Game FIFA 21 Terbaru – Setelah melewati masa pandemic virus Corona Virus sejak akhir tahun lalu pastinya banyak dari Anda telah menunggu game terbaru FIFA ini. Untuk peluncuran Game FIFA terbaru akan segera direlease. Permainan FIFA 21 juga telah ditunggu oleh banyak gamers dunia termasuk Anda sendiri.

Pastinya untuk virus Corona ini sangatlah menganggu kalian bagi seluruh dunia serta berbagai industri terkena dampaknya, termasuk sepak bola. Memang untuk semua pertandingan sepakbola juga telah dihold sampai batas waktu yang telah ditentukan.

Pada artikel kali ini kami akan membahas tentan kapan peluncuran Game FIFA berikutnya, yaitu FIFA 21, dimana EA Sport telah bekerja sama dengan beberapa operator Game ternama lainnya.

Game FIFA 21 Terbaru

Peluncuran Game FIFA 21 Terbaru

Peluncuran Game FIFA 21 ini direncanakan akan direlease pada tanggal 9 Oktober 2020 dari jadwal sebelumnya yaitu bulan September 2020. Hal itu telah dipengaruhi dengan adanya corona virus yang sangat membahayakan semua masyarakat dunia.

Untuk setiap orang yang mau melakukan pemesanan game terbaru FIFA 21 ini telah bisa melakukan pre-order terlebih dahulu. Itu dimulai sejak pertengahan bulan Juni 2020 yang lalu bersamaan dengan adanya informasi peluncuran game terbaru FIFA ini.

Seperti bisasanya untuk setiap gamers international yang akan memesan Game terbaru ini akan diberikan harga yang murah serta beberapa fasilitas terbaru lainnya.

Game FIFA 21 Terbaru

Fitur dari FIFA 21

Untuk penampilan dari FIFA 21 kali ini adalah memberikan tampilan controller Haptics di PS5 yang memberikan tampilan secara responsive ditambah dengan sistem pencahayaan terbaik. Hal itu juga ditambah dengan sistem suara untuk tujuan memberikan pengalaman stadion yang lebih hidup. Serta  terlihat  setiap gamers bisa merasakan gamers bermain di pertandingan tersebut.

Mengenai judul FIFA terbaru ini adalah menampilkan pemain bola terkenal Eric Cantona sebagai Ikon FIFA 21 serta beberapa fitur yang menggunakan sosok beliau dalam beberapa promosi terbaik. Disamping itu terdapat beberapa ikon terbaru seperti David Beckham, Franz Berkenbauer, Oliver Kahn serta Francesco Totti.

Dalam FIFA 21 akan ditampilkan FUT Co-OP dimana akan membuat kalian bisa berkolaborasi bersama teman. Itu merupakan sebuah kompetisi dalam mendapatkan hadiah FUT yang merupakan tujuan dari Co-OP ini.

Demikianlah artikel ini Cakrabet buat, semoga bermanfaat dan menambah informasi bagi pecinta Game FIFA ini. Terima kasih sudah membaca dan berkunjung ke situs kami ini. Terima kasih